Saturday, December 28, 2013

Berita Terkini dari ANTARA

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

Rachmat Yasin persatukan Pengda PSSI Jabar

Posted: 28 Dec 2013 05:43 PM PST

Bupati Bogor H Rachmat Yasin terpilih menjadi Ketua Pengda PSSI Jawa Barat Periode 2013-2017 sekaligus mempersatukan kembali kepengurusan top organisasi sepak bola di Jabar itu.

Lima tersangka penyerang wartawan ditangkap di Ukraina

Posted: 28 Dec 2013 05:25 PM PST

Satu pengadilan Ukraina memutuskan pada Sabtu untuk menahan praperadilan lima orang yang dituduh memukuli seorang wartawan investigasi wanita terkemuka Ukraina dan aktivis.

Jumlah pengungsi erupsi Sinabung capai 18.807 jiwa

Posted: 28 Dec 2013 04:53 PM PST

Jumlah pengungsi erupsi Gunung Sinabung, Kabupaten Karo, Sumatera Utara, hingga Sabtu (28/12) yang masih berada di sejumlah Posko Penampungan Kabanjahe mencapai sebanyak 18.807 jiwa atau 5.915 kepala keluarga.

Suriah perangi terus teroris sampai keadaan aman

Posted: 28 Dec 2013 04:16 PM PST

Menteri Dalam Negeri Suriah, Mayor Jenderal Mohammad al-Shaar, memastikan pasukan keamanan negaranya akan terus bekerja bersama Angkatan Bersenjata Suriah memerangi terorisme sampai keamanan dan stabilitas dikembalikan di ...

Gelombang perairan Kepulauan Riau lima meter

Posted: 28 Dec 2013 03:33 PM PST

Tinggi gelombang Perairan Kepulauan Riau mencapai lima meter pada Minggu; Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Hang Nadim Batam mengimbau pengguna transportasi laut agar hati-hati.

BI optimistis rupiah 2014 menguat, Pemilu diharap tidak berdampak

Posted: 28 Dec 2013 03:21 PM PST

Bank Indonesia optimistis nilai tukar rupiah pada 2014 akan menguat menyusul kondisi fundamental yang membaik seperti turunnya defisit transaksi berjalan dan terkendalinya tingkat inflasi.

sebanyak 19 unit pemadam diturunkan di kalibata

Posted: 28 Dec 2013 03:00 PM PST

Kebakaran di kawasan padat penduduk di Kalibata, Jakarta Selatan, pada pukul 03.55 WIB, Sabtu, sudah bisa dikuasai. Sebanyak 19 unit mobil pemadam kebakaran diterjunkan.

Kerry ke Timur Tengah pekan depan untuk perundingan perdamaian

Posted: 28 Dec 2013 02:10 PM PST

Menteri Luar Negeri Amerik Serikat, John Kerry, akan kembali ke Timur Tengah pekan depan untuk mengadakan pembicaraan dengan para pejabat Palestina dan Israel mengenai proses perdamaian, kata seorang pejabat Palestina, Sabtu.

Defisit transaksi berjalan 2,9 persen pada 2014

Posted: 28 Dec 2013 02:05 PM PST

Bank Indonesia berharap defisit transaksi berjalan pada 2014 dapat turun menjadi 2,9 persen dibanding akhir 2013, yang diperkirakan mencapai 3,6 persen dari Produk Domestik Bruto (PDB).

Ratusan warga Sudan Selatan lari ke Sudan

Posted: 28 Dec 2013 01:52 PM PST

Ratusan warga Sudan Selatan telah melarikan diri melintasi perbatasan ke negara tetangga Sudan, kata seorang sumber di UNHCR, Sabtu, setelah pertempuran sengit di negara terbaru di dunia itu.

Prediksi Chelsea versus Liverpool

Posted: 28 Dec 2013 01:23 PM PST

Akhir tahun 2013 masih menyisakan satu laga akbar yang mempertemukan dua klub raksasa kandidat kuat peraih gelar juara Liga Premier Inggris, Chelsea dan Liverpool, Minggu (29/12).Pekan ke-19 liga Inggris, Stamford Bridge akan ...

Tanggapan pemakaian atribut Gus Dur

Posted: 28 Dec 2013 01:10 PM PST

Laiknya tokoh besar, KH Abdurrahman Wahid, masih sangat ternama dalam kancah politik nasional sehingga pemakaian atribur dirinya --berupa pencantuman nama dan gambar atau foto diri-- kerap terjadi. Misalnya dalam atribut ...

Ikon kesenian asli Karawang harus diciptakan

Posted: 28 Dec 2013 01:02 PM PST

Dewan Kesenian Kabupaten Karawang, Jawa Barat, meminta pemerintah daerah setempat menciptakan ikon seni dan budaya khas Karawang; bisa berupa patung penari atau yang lainnya. Ketua Dewan Kesenian Karawang, Yati Mulyati, ...

China harus balas kunjungan Abe ke Kuil Yasukuni

Posted: 28 Dec 2013 12:56 PM PST

Media pemerintah China mendesak pemerintahnya membalas kunjungan Perdana Menteri Jepang, Shinzo Abe, ke Kuil Yasukuni; sekaligus mencerminkan kebencian membara rakyat China pada mantan penjajahnya itu.

500 anggota DPRD China mundur akibat skandal korupsi

Posted: 28 Dec 2013 12:44 PM PST

Mungkin hanya dalam mimpi hal ini bisa terjadi di Tanah Air, namun di China sudah terjadi; saat lebih dari 500 anggota DPRD tingkat II di satu provinsi China beramai-ramai kompak mengundurkan diri setelah terlibat satu skandal ...

5.000 beruang kutub akan lahir di Arktik sekitar tahun baru 2014

Posted: 28 Dec 2013 12:36 PM PST

Tahun Baru 2014 akan menjadi saat yang menentukan ketika beruang kutub lahir di Kutub Utara, dan tahun ini diharapkan sekitar 5.000 ekor, kata World Wildlife Fund for Nature, Jumat.

Rakyat Rusia tunjuk Putin sebagai Pria Tahun Ini

Posted: 28 Dec 2013 12:16 PM PST

Presiden Rusia, Vladimir Putin, penyandang Dan II sabuk hitam karate dan bekas agen KGB itu, masih ngetop di mata rakyatnya. Rakyat Rusia telah menunjuk Putin sebagai Pria Tahun Ini pada 2013, menurut satu survei baru.

Klasemen Liga Inggris, MU naik tingkat City di puncak

Posted: 28 Dec 2013 12:10 PM PST

Dua klub raksasa asal kota Manchester berjaya pada pekan ke-19 Liga Premier Inggris.

Cardiff berbagi gol dengan Sunderland

Posted: 28 Dec 2013 12:07 PM PST

Dua klub papan bawah Liga Primer Inggris, Cardiff City dan Sunderland, hanya berbagi gol 2-2 dalam laga di Stadion Cardiff City Minggu dinihari WIB.

Iran harus berunding langsung dengan negara kuat

Posted: 28 Dec 2013 12:03 PM PST

Kepala Dewan Pusat Kebijakan Penegasan Penelitian Strategis, Ali Akbar Velayati, percaya Iran harus berunding dengan negara-negara kuat secara langsung. Kelicikan diplomasi harus dihadapi dengan kelicikan juga oleh Iran.

No comments:

Post a Comment