Tuesday, February 12, 2013

Berita Terkini dari ANTARA

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

Indosat dinyatakan gagal dalam seleksi 3G

Posted: 12 Feb 2013 05:43 PM PST

Operator telekomunikasi Indosat dinyatakan gagal karena tidak memenuhi persyaratan administrasi berdasarkan ketentuan yang diputuskan oleh Ketua Tim Seleksi Pengguna Pita Frekuensi Radio Tambahan Pada Pita Frekuensi 2.1 GHz ...

Valencia pelihara peluang meski dikalahkan PSG

Posted: 12 Feb 2013 05:31 PM PST

Valencia masih memelihara peluang untuk lolos dari babak 16 besar Liga Champions meskipun dikalahkan Paris Saint Germain (PSG) 1-2, di Estadio Mestalla, markas Valencia.

DK PBB kutuk uji coba nuklir Korut

Posted: 12 Feb 2013 04:44 PM PST

Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK-PBB), Selasa, mengecam uji coba nuklir yang dilakukan Korea Utara untuk ketiga kalinya dan bertekad akan mengambil tindakan terhadap Pyongyang.

Anggaran AS catat surplus pertama dalam empat bulan

Posted: 12 Feb 2013 04:35 PM PST

Anggaran pemerintah Amerika Serikat menunjukkan surplus pada Januari untuk pertama kalinya sejak September, karena defisit anggaran secara keseluruhan cenderung menurun, data Departemen Keuangan yang dirilis pada Selasa ...

Lembaga pengawas: bank-bank besar perlu reformasi

Posted: 12 Feb 2013 04:30 PM PST

Lembaga pengawas internasional Dewan Stabilitas Keuangan (FSB) pada Selasa menyerukan untuk memperketat tata kelola perusahaan di sektor perbankan, mengatakan langkah tersebut diperlukan untuk membendung budaya mengambil risiko ...

ECB: pembicaraan perang mata uang "berlebihan"

Posted: 12 Feb 2013 04:28 PM PST

Kepala Bank Sentral Eropa (ECB) Mario Draghi pada Selasa mengatakan pembicaraan tentang "perang mata uang" antara ekonomi-ekonomi besar adalah "hal berlebihan", setelah kelompok negara maju G7 memperingatkan volatilitas valuta ...

Gulat terancam dicoret dari Olimpiade

Posted: 12 Feb 2013 04:27 PM PST

Gulat, cabang olahraga Olimpiade sejak Olimpiade pertama di Yunani kuno, kemungkinan akan dicoret pada edisi 2020, setelah Komite Olimpiade Internasional pada Selasa memilih untuk menghapus program itu.

AS dilaporkan akan tarik 34.000 tentara dari Afghanistan tahun depan

Posted: 12 Feb 2013 04:25 PM PST

Presiden Amerika Serikat Barack Obama diperkirakan akan mengumumkan dalam pidato kenegaraan tahunan pada Selasa bahwa 34.000 tentara akan ditarik dari Afghanistan tahun depan.

Gubernur Ibu Kota Saudi wafat

Posted: 12 Feb 2013 04:22 PM PST

Gubernur Riyadh Pangeran Sattam bin Abdul Aziz, saudara dari raja Saudi, meninggal pada Selasa, kata kantor berita negara SPA melaporkan tanpa mengatakan apa yang menyebabkan kematiannya.

Williams, Sharapova melaju ke putaran ketiga Qatar Terbuka

Posted: 12 Feb 2013 04:21 PM PST

Serena Williams memulai perjalanannya untuk kembali ke peringkat satu dunia di Qatar Terbuka dengan mengalahkan Daria Gavrilova asal Rusia, sedangkan Maria Sharapova, salah satu rival petenis Amerika itu untuk merebut posisi ...

Pakar: pengenalan multikulturalisme harus masuk kurikulum guru

Posted: 12 Feb 2013 04:17 PM PST

Pakar pendidikan dari Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Bandung Prof Dr Sapriya, M.Ed mengatakan pengenalan multikulturalisme harus masuk ke dalam pengembangan kurikulum pendidikan guru di Indonesia.

Mourinho yakin Real bakal juarai Liga Champions

Posted: 12 Feb 2013 04:17 PM PST

Jose Mourinho percaya diri bahwa ia akan memimpin klub ketiganya menuju kejayaan di Liga Champions, namun pelatih Real Madrid ini khawatir terhadap ancaman yang diberikan oleh Manchester United.

Rumah pemotongan hewan di Bantul belum optimal

Posted: 12 Feb 2013 04:12 PM PST

Pemerintah Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, menyatakan rumah pemotongan hewan yang telah disediakan untuk memfasilitasi para jagal dan peternak hewan di daerah ini mangkrak atau belum difungsikan secara optimal.

Ferguson tidak berpikir Ronaldo cetak begitu banyak gol

Posted: 12 Feb 2013 04:07 PM PST

Penampilan Cristiano Ronaldo di Real Madrid merupakan sesuatu yang mengejutkan mantan pelatihnya Alex Ferguson, yang menyebut penampilan sang pemain sebagai "fenomenal" pada malam menjelang pertandingan Liga Champions Manchester ...

Harga minyak naik didukung proyeksi permintaan lebih kuat

Posted: 12 Feb 2013 04:03 PM PST

Harga minyak AS naik lagi pada Selasa (Rabu pagi WIB), didukung oleh perkiraan permintaan lebih kuat saat pasar menunggu laporan persediaan minyak mingguan AS pada Rabu waktu setempat.

Turki katakan ledakan mobil di perbatasan Suriah adalah serangan bom

Posted: 12 Feb 2013 04:00 PM PST

Perdana Menteri Turki Recep Tayyip Erdogan Selasa mengatakan bahwa ledakan kuat di satu minibus di perbatasan Suriah yang menewaskan 14 orang adalah serangan bom.

Zidane puji Beckham dan Ibrahimovic

Posted: 12 Feb 2013 03:56 PM PST

Mantan bintang Prancis Zinedine Zidane memuji "profesionalisme" pemain baru Paris Saint Germain David Beckham pada Selasa (Rabu WIB), sambil menyanjung juga pencetak gol terbanyak Liga Prancis Zlatan Ibrahimovic.

PBB: 70.000 warga Suriah telah tewas

Posted: 12 Feb 2013 03:50 PM PST

Jumlah korban tewas dalam perang saudara di Suriah kini mendekati 70.000, kata Kepala Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa Bangsa Navi Pillay Selasa saat dia mengecam lagi kegagalan Dewan Keamanan PBB untuk menyetujui ...

Panel Senat AS setujui pencalonan Hagel sebagai Menhan

Posted: 12 Feb 2013 03:43 PM PST

Sebuah panel Senat Amerika Serikat pada Selasa menyetujui Chuck Hagel sebagai Menteri Pertahanan yang baru di bawah kepemimpinan Presiden Barack Obama.

Dow capai tertinggi lima tahun jelang pidato Obama

Posted: 12 Feb 2013 03:39 PM PST

Indeks saham unggulan (blue-chip) Dow naik kembali di atas 14.000 ke tertinggi baru lima tahun pada Selasa (Rabu pagi WIB), menjelang pidato kenegaraan tahunan Presiden Barack Obama.

No comments:

Post a Comment